SEO atau kepanjangan dari (Search Engine Optimization) adalah suatu cara atau teknik untuk membuat situs atau blog kita berada pada Lihat Selengkapnya....
Perbedaan Optimasi SEO Onpage dan SEO Offpage : http://ift.tt/2iuIuXh
Pengertian SEO Onpage dan SEO Offpage
SEO Onepage
SEO Onepage adalah proses SEO yang dilakukan hanya di bagian internal situs web kamu saja. Jadi, dalam proses SEO hanya di bagian dalam situs web saja tanpa melibatkan pihak luar.
SEO Offpage
Optimisasi SEO off page merupakan kebalikan dari optimisasi SEO on page. Yang dimaksud dengan optimisasi SEO off page ialah suatu usaha yang dilakukan dari eksternal blog atau website kita dengan memfokuskan diri pada membangun backlink. Keuntungan dari backlink bagi blog kita ialah reputasi blog atau website kita di mesin pencari google atau search engine pun menjadi mantap. Tentang hal ini sudah banyak yang mengulasnya, silahkan anda mencarinya mesin pencari google.Optimasi SEO Onpage
1. Memasang Meta Tags.
Ada banyak jenis meta tag yang sering digunakan. Antara lain meta description. Penggunaan meta description yang tepat dapat menambah kekuatan SEO blog di search engine. Meta description berfungsi memuat informasi yang mendeskripsikan halaman blog anda. Meta description muncul pada snippet deskripsi di hasil pencarian google. Selain meta description, ada pula meta keyword, meta author, dll.
2. Kecepatan Loading Situs
Ini juga merupakan hal yang umum dibahas disetiap artikel mengenai onpage dan offpage seo yang mengharuskan sebuah blog memiliki loading yang cepat. Loading yang cepat tergantung dari template dan widget yang anda gunakan, selain itu javascript dan css yang terlalu berlebihan dapat membuat loading website anda lambat. Tidak perlu lah memasang pernak pernik yang terlalu mencolok karena akan menjadi hambatan saat loading blog anda. Menurut saya, widget yang anda butuhkan hanyalah related artikel, news artikel dan top artikel tak lupa iklan yang menurut saya cukup 1 saja disidebar kanan atas blog anda
3. Keyword.
Judul adalah tempat yang sangat tepat untuk memasang keyword. Title/judul blog menggambarkan keseluruhan dari isi blog anda. Nah sebagian kunjungan yang terjadi datang dari pembaca yang tertarik akan judul blog yang anda pasang. Oleh karena itu maksimalkan penggunaan keyword yang ditargetkan pada title/judul blog.
Optimasi SEO Offpage
1. Membangun Backlink
Backlink merupakan sebuah link aktif (DoFollow) yang terdapat pada situs/blog orang lain yang mengarahkan nya ke situs/blog anda. Backlink ada yang natural dan ada yang buatan. Salah satu contoh backlink natural adalah backlink yang diberikan oleh si pemilik situs kepada blog anda dengan tujuan menjadi referensi lain dari artikel yang mereka buat atau artikel terkait yang menurut mereka sangat dibutuhkan oleh pembaca blog mereka
2. Promosi Secara Online atau Offline di Media Sosial
Promosi offline adalah pengenalan situs kepada publik.sedangkan promosi online bisa di lakukan dari facebook.twiter.youtube.dan lain lain media sosial yg bisa mengembangkan situs
No comments:
Post a Comment